Antara- Wakil Presiden Jusuf Kalla menerima kunjungan Wakil Presiden Republik Rakyat China  Wang Qishan di Istana Wakil Presiden, Jakarta pada Sabtu (19/10). Kunjungan pada hari ini dilakukan untuk menyaksikan pelantikan presiden Dan Wakil Presiden RI keesokan harinya. (Egan Suryahartaji/Agha Yuninda/Saras Krisvianti)

Copyright © ANTARA 2019

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.