ANTARA - Dinas Kesehatan Provinsi Maluku Utara melaporkan, sejak awal tahun 2020 hingga akhir Maret, enam pasien Demam Berdarah Dengue (DBD) dinyatakan meninggal dunia. Sementara itu 132 orang penderita lainnya masih menjalani perawatan di sejumlah Puskesmas dan rumah sakit.(Harmoko Minggu/Sandi Arizona/Ardi Irawan)