Pantun jadi warisan budaya takbenda dunia

Sidang UNESCO sesi ke-15 di Paris, Prancis, menetapkan pantun sebagai Warisan Budaya Takbenda Indonesia dan Malaysia pada 17 Desember 2020. Pantun dinilai punya arti penting bagi masyarakat, tidak hanya sebagai alat komunikas tetapi juga memiliki nilai-nilai panduan moral kehidupan.