Jakarta (ANTARA) - Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan etusan pada Gunung Dukono di Maluku Utara melontarkan abu vulkanik setinggi lebih kurang 4.000 meter pada Rabu.
"Erupsi terjadi pukul 06.52 WIT," kata Petugas Pos Pengamatan Gunung Dukono, Sarjan Roboke dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Rabu.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Gunung Dukono meletus lontarkan abu setinggi 4.000 meter
Komentar