Pangkalpinang (ANTARA) - Nelayan Desa Baru Kabupaten Belitung Timur Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menemukan puing Helikopter BO-105/P1103 milik Kepolisian Indonesia (Polri) yang jatuh pada 22 November 2022.
"Hari ini kita memberangkatkan tim rescue menuju lokasi penemuan serpihan helikopter yang berada di tidak jauh dari lokasi kejadian awal," kata Kepala Kantor SAR Pangkalpinang I Made Oka Astawa di Pangkalpinang, Sabtu.
Ia mengatakan Kantor Pencarian dan Pertolongan Pangkalpinang menerima informasi dari Polairud Manggar terkait penemuan serpihan badan Helikopter BO-105/P1103 milik Polairud Polri oleh nelayan yang sebelumnya jatuh di Perairan Belitung Timur.
Serpihan heli tidak disengaja ditemukan Irwan Ivan nelayan asal Desa Baru Belitung Timur pada 14 Juli 2024, saat dirinya mengangkat bubu ikan sekitaran tiga mil dari daratan Manggar atau di sekitar Perairan Karang Tiga.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Nelayan temukan puing helikopter Polri jatuh di Belitung Timur
Berita Terkait
Polda Kepri ikuti gladi posko kesiapan Pilkada serentak dari Mabes Polri
Selasa, 19 November 2024 8:05 Wib
Kapolda Kepri: Brimob muda agar pelajari sejarah Mochammad Jasin
Jumat, 15 November 2024 8:49 Wib
Kapolda Kepri pastikan personelnya tak terlibat politik praktis
Kamis, 14 November 2024 16:29 Wib
Divkum: Pejabat Polri wajib awasi penerapan HAM
Kamis, 14 November 2024 9:50 Wib
Polda Kepri mulai menerima pendaftaran Bintara kompetensi pertanian
Rabu, 13 November 2024 11:27 Wib
Personel Polda Kepri juara Pendekar Open Championship 2024
Senin, 11 November 2024 16:12 Wib
Bidhumas Polri se-Indonesia tingkatkan kredibilitas lewat sertifikasi kompetensi
Sabtu, 9 November 2024 16:16 Wib
Perlu kesinambungan untuk ubah Kampung Aceh jadi bebas narkoba
Sabtu, 9 November 2024 9:21 Wib
Komentar