Harga emas Antam hari ini melonjak naik

id Harga emas, emas antam, investasi emas,antam,Logam mulia,harga emas Antam hari ini

Harga emas Antam hari ini melonjak naik

Seorang warga memperlihatkan logam mulia Antam, Kamis (22/5/2025) di Jakarta. ANTARA/Gunawan Wibisono/aa.

Jakarta (ANTARA) - Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Jumat (29/8) terus mengalami kenaikan sejak 26 Agustus. Kini meroket Rp20.000 dari semula Rp1.944.000 menjadi Rp1.964.000 per gram.

‎Adapun harga jual kembali (buyback) sebesar Rp1.790.000 per gram.

‎Berikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di laman Logam Mulia Antam pada Jumat:

‎- Harga emas 0,5 gram: Rp1.032.000.

‎- Harga emas 1 gram: Rp1.964.000.

‎- Harga emas 2 gram: Rp3.868.000.

‎- Harga emas 3 gram: Rp5.777.000.

‎- Harga emas 5 gram: Rp9.595.000.

‎- Harga emas 10 gram: Rp19.135.000.

‎- Harga emas 25 gram: Rp47.712.000.

‎- Harga emas 50 gram: Rp95.345.000.

‎- Harga emas 100 gram: Rp190.612.000.

‎- Harga emas 250 gram: Rp476.265.000.

‎- Harga emas 500 gram: Rp952.320.000.

‎- Harga emas 1.000 gram: Rp1.904.600.000.

‎Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22.



Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Emas Antam Jumat ini naik lagi, kini melonjak Rp20.000/gram ‎

Pewarta :
Uploader: Nadilla
COPYRIGHT © ANTARA 2026


Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.

Komentar

Komentar menjadi tanggung jawab anda sesuai UU ITE